Prediksi Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg 27 Oktober 2018 – Pertandingan Bundesliga tahun 2018/2019 akan menghadirkan dua tim papan tengah yakni Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg. Pertandingan yang sudah memasuki pekan ke -9 ini pastinya akan berjalan semakin menciut dan menegangkan. Sebagai tuan rumah Fortuna Dusseldorf harus berjuang lebih keras karena sampai pekan ke 9 nanti, Fortuna Dusseldorf masih berada di zona degradasi dengan mengoleksi 5 poin. Jika menginginkan maju ke babak selanjutnya harus melakukan pelatihan yang super ketat. Sementara posisi Wolfsburg masih aman karena berada di peringkat ke 10 dan berhasil mengoleksi 9 poin. Pertandingan antara Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg akan segera dilaksanakan pada tanggal 27 Oktober 2018 yang diselenggarakan di Merkur Spiel- Arena (Dusseldorf ) live pukul 20:30 WIB.
Penampilan tuan rumah Fortuna Dusseldorf memang sangat buruk tercatat selama lima pertandingan selalu menelan kekalahan saat menghadapi laga tandang Bayer Leverkusen, Norimberga, Schalke 04, dan terakhir Eintracht Franfurt dengan skor tragis yaitu 7-1. Kualitas Fortuna Dusseldorf memang sedang menurun drastis.
Prediksi Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg 27 Oktober 2018 – Kini saatnya Fortuna Dusseldorf mengejar ketertinggalan poin. Berada di zona degradasi membuat Friedhelm Funkel sebagai manajernya sangat kecewa dan memendam rasa sedih. Namun masih diberi kesempatan untuk main harus digunakan dengan sebaik-baiknya agar mampu meraih kemenangannya di markas sendiri.
Saat melaksanakan head to head antara Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg sejak tahun 1994 hingga 2013, Fortuna Dusseldorf sama sekali tidak mampu menorehkan kemenangan dan hanya Wolfsburg yang berhasil meraih 2 poin. Peluang kemenangan kini mengarah pada laga tandang Wolfsburg.
Penampilan Wolfsburg tercatat tidak begitu bagus karena selama lima pertandingan sama sekali tidak mampu menorehkan kemenangan dan hanya menahan imbang 3 kali serta terkalahkan dua kali. Dipertandingan terakhirnya saat menjamu Bayern Munchen justru menelan kekalahan dengan skor 1-3. Kini saatnya semangat Wolfsburg harus dibangun kembali.
Prestasi sebagai pemenang Bundesliga pernah didapatkan satu kali. Kini saatnya Wolfsburg memperjuangkan agar kemenangan mampu mereka raih meskipun peringkatnya tidak begitu apik dan hanya di urutan ke 10. Akan tetapi dengan membawa bekal pemain hebat akan mudah menorehkan kemenangannya. Mereka adalah A. Mehmedi, R. Steffen, W. Weghorst, J. Brooks dan juga D. Ginczek. Para pemain tersebut akan mampu menorehkan kemenangan dengan poin penuh.
Laga kali ini akan dimenangkan oleh tuan rumah Wolfsburg. Adapun hasil prediksi skor antara Fortuna Dusseldorf vs Wolfsburg 27 Oktober 2018 dalam bursa taruhan bola adalah 1-2. Demikian prediksi kali ini.